Mendapatkan penghasilan dari blog tentunya merupakan suatu keuntungan. Apalagi untuk mendapatkannya dapat diraih dengan mudah. Jika kamu sudah mendaftarkan Adsense di Blog, maka kamu juga harus mengelolanya. Lantas bagaimana cara mengelola adsense setlah blog kamu diterima? Berikut adalah penjelasannya.
Adsense di Blog |
Mengelola Adsense di Blog
Akses Dasboard Adsense
Langkah pertama adalah dengan membuka dasboard adsense. Lalu, klik MyAds yang ada pada menu bagian atas. Lanjutkan dengan new ad unit dan atur letak dari adsense. Mengatur letak adsense sangat penting untuk mengatur tampilan blog kamu agar nampak ciamik. simak juga tentang
Mengatur Nama Adsense di Blog
Dalam mengatur letak Adsense di Blog, ada dua hal yang perlu kamu perhatikan, yaitu mengatur nama dan ukuran. Saat mengatur nama, sebaiknya kamu menggunakan nama yang unik. Hal ini bertujuan agar ke depannya kamu tidak kesulitan dalam mengelola adsense.
Mengatur Ukuran Adsense
Usai mengatur nama, selanjutnya mengatur ukuran. Bagian mengatur ukuran ini sangat penting. Sebab hal ini berpengaruh terhadap tampilan website. Sebaiknya pilih yang responsive agar tampilan blog kamu optimal di berbagai device. Langkah selanjutnya, save adsense yang sudah kamu atur. Kemudian, kamu akan mendapatkan kode verifikasi. Kode ini bisa kamu masukkan pada Widget Custom HTML.
Mengatur Pembayaran
Ada banyak opsi yang bisa kamu lakukan untuk mengatur pembayaran adsense. Kamu bisa mendapatkan penghasilan adsense dari check, wire transfee, electrinic fund transfer, mauoun western unioin quick cash. Adapun pembayaran yang paling banyak digunakan oleh blogger di Indonesia adalah jenis pembayaran western union.
Pembayaran adsense dapat kamu lakukan dengan terlebih dahulu melakukan sign in ke akun adsense kamu. Pada panel navigasi kiri, klik settings. Pilih payment dan manage payment methods. Lalu lakukan verifikasi nama dan pastikan sesuai dengan nama KTP kamu. Setelah itu, jangan lupa untuk save.
Setelah data-data kamu masukkan. Maka selanjutnya adalah mengecek status pembayaran google Adsense di Blog. Kamu bisa mengeceknya dengan masuk pada menu settings lalu payment dan lihat menu transaksi. Maka akan muncul status rincian pembayaran dan laporan detailnya. Jangan lupa untuk mencatat nomer pemabayaran yang kamu lakukan. Misalnya kamu menggunakan western union, maka catat kode pembayarannya agar kamu bisa menerima uang.
Cara Mengambil Bayaran Adsense
Setelah melihat status pembayaran dan mencatat kode western union. Maka, kamu bisa langsung ke tempat yang meyediakan layanan western union untuk mencairkannya.
Saat kamu melakukan penarikan dana, maka kamu akan diberi formulir. Lalu isi formulir secara lengkap dan sesuai dengan data kamu. Setelah itu serahkan formulir beserta fotocopy KTP kamu. Tunggu beberapa saat, maka kamu akan menerima dana yang terkumpul dari adsense.
Batas waktu penarikan dana adsense di western union adalah 60 hari. Oleh karena itu, segera lakukan penarikan dana. Sebab jika tidak, maka setelah lewat 60 hari dana adsense akan kembali balance. Sebab jika tidak, maka setelah lewat 60 hari dana adsense akan kembali balance. Itu artinya kamu mengalami kerugian. Sehingga, penting untuk mengecek dana pembayaran adsense secara rutin.
Demikian informasi mengenai sistem pembayaran dan penarikan dana yang terdapat di Adsense di Blog. Perhatikan langkah demi langkahnya agar kamu bisa mengelola adsense dengan baik dan benar. Dengan demikian, salah satu sumber penghasilan dari blog bisa sangat menguntungkan bagi kamu. Bagi kamu yang belum mencoba google adsense, apakah kamu tertarik untuk mencobanya?